TKRO

By Admin 13 Feb 2020, 22:35:56 WIB

Kemasan/ Skema sertifikasi kompetensi Kualifikasi Nasional Sertifikat II bidang Teknik Kendaraan Ringan

 

(Nomor: 116/MENA/ll Tahun 2004 tentang Penetapan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesai Sektor Otomotif Sub Sektor Kendaraan Ringan)

1 Klaster 1
Jenis kemasan : KKNI / OKUPASI NASIONAL / KLASTER / UNIT
Klaster Pemeliharaan Kendaraan Ringan Sistem Konvensional
Rincian Unit Kompeten:


NO.

KODE UNIT

JUDUL UNIT

1

OTO.KR01.001.01

Melaksanakan Pemeliharaan/Servis Komponen

2

OTO.KR01.009.01

Membaca dan Memahami Gambar Teknik

3

OTO.KR01.010.01

Menggunakan dan Memelihara Alat Ukur

4

OTO.KR01.016.01

Mengikuti prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja

5

OTO.KR01.017.01

Menggunakan dan Memelihara Peralatan dan Perlengkapan Tempat Kerja

6

OTO.KR01.018.01

Kontribusi Komunikasi di Tempat Kerja

7

OTO.KR02.001.01

Memelihara / Servis Engine dan Komponen-Komponennya

8

OTO.KR02.010.01

Memelihara /Servis Sistem Pendingin dan Komponennya

9

OTO.KR02.014.01

Memelihara /Servis Sistem Bahan Bakar Bensin

10

OTO.KR05.001.01

Menguji, Memelihara/Servis dan Mengganti Baterai

11

OTO.KR05.011.01

Memperbaiki Sistem Pengapian

2 Klaster 2
Jenis kemasan : KKNI / OKUPASI NASIONAL / KLASTER / UNIT
Klaster Pemeliharaan Kendaraan Ringan Sistem Injeksi
Rincian Unit Kompeten


No.

Kode Unit

Judul Unit

1

OTO.KR01.009.01

Membaca dan Memahami Gambar Teknik

2

OTO.KR01.010.01

Menggunakan dan Memelihara Alat Ukur

3

OTO.KR01.016.01

Mengikuti prosedur  kesehatan & keselamatan

4

OTO.KR02.014.01 

Memelihara/Servis Sistem Bahan Bakar Bensin

5

OTO.KR20.020.01

Pemeliharaan/Servis Sistem Kontrol Emisi

6

OTO.KR05.011.01

Memperbaiki Sistem Pengapian

7

OTO.KR50.012.01

Memelihara  /Servis dan Memperbaiki Engine Management System 

3 Klaster 3
Jenis kemasan : KKNI / OKUPASI NASIONAL / KLASTER / UNIT
Klaster Spooring Balancing Kendaraan Ringan
Rincian Unit Kompeten Klaster   


NO.

KODE UNIT

JUDUL UNIT

1

OTO.KR01.009.01

Membaca dan Memahami Gambar Teknik

2

OTO.KR01.010.01

Menggunakan dan Memelihara Alat Ukur

3

OTO.KR01.016.01

Mengikuti Prosedur Kesehatan & Keselamatan Kerja

4

OTO.KR01.017.01

Menggunakan dan Memelihara Peralatan dan Perlengkapan
Tempat Kerja

5

OTO.KR01.019.01

Melaksanakan Operasi Penanganan Secara Manual

6

OTO.KR04.009.01

Memelihara/Servis Sistem Kemudi

7

OTO.KR04.014.01

Memelihara/Servis Sistem Suspensi

8

OTO.KR04.015.01

Melaksanakan Pekerjaan Pelurusan Roda/Spooring

9

OTO.KR04.016.01

Membalance Roda/Ban

10

OTO.KR04.017.01

Melepas, Memasang dan Menyetel Roda

 4 Klaster 4
Jenis kemasan : KKNI / OKUPASI NASIONAL / KLASTER / UNIT
Klaster Pemeliharaan/Servis Chasis
Rincian Unit Kompeten:


NO.

KODE UNIT

JUDUL UNIT

1

OTO.KR04.001.01

Perakitan dan pemasangan system rem dan komponen-komponennya

2

OTO.KR04.002.01

Pemeliharan /servis  system rem

3

OTO.KR04.003.01

Perbaikan Sistem Rem

4

OTO.KR04.004.01

Overhaul system Rem

5

OTO.KR04.017.01

Melepas, Memasang dan Menyetel Roda

6

OTO.KR40.009.01

Memelihara/Servis Sistem Kemudi

7

OTO.KR40.014.01

Memelihara/Servis Sistem Suspensi

5 Klaster 5
Jenis kemasan : KKNI / OKUPASI NASIONAL / KLASTER / UNIT
Klaster Pemeliharaan Berkala Kenderaan Ringan
Rincian Unit Kompeten:


NO.

KODE UNIT

JUDUL UNIT

1

OTO.KR01.001.01

Melaksanakan Pemeliharaan Servis Komponen

2

OTO.KR01.009.01

Membaca dan Memahami Gambar Teknik

3

OTO.KR01.010.01

Menggunakan dan Memelihara Alat Ukur

4

OTO.KR01.016.01

Mengikuti prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja

5

OTO.KR01.017.01

Menggunakan dan Memelihara Peralatan dan Perlengkapan Tempat Kerja

6

OTO.KR01.018.01

Kontribusi Komunikasi di Tempat Kerja

7

OTO.KR02.001.01

Memelihara / Servis Engine dan Komponen-Komponennya

8

OTO.KR02.010.01

Memelihara /Servis Sistem Pendingin dan Komponennya

9

OTO.KR02.014.01

Memelihara /Servis Sistem Bahan Bakar Bensin

10

OTO.KR02.017.01

Memelihara/Servis Sistem Injeksi Bahan Bakar Diesel

11

OTO.KR02.020.01

Memelihara/Servis Sistem Kontrol Emisi

12

OTO.KR03.001.01

Memelihara/Servis Unit Kopling dan Komponen-komponennya Sistem Pengoperasian

13

OTO.KR03.004.01

Memelihara/Servis Transmisi Manual

14

OTO.KR03.007.01

Memelihara/Servis Transmisi Otomatis

15

OTO.KR03.010.01

Memelihara/Servis Unit Final Drive/Gardan

16

OTO.KR04.002.01

Memelihara/Servis Sistem Rem

17

OTO.KR04.009.01

Memelihara/Servis Sistem Kemudi

18

OTO.KR04.014.01 

Memelihara/Servis Sistem Suspensi

19

OTO.KR04.017.01

Melepas, memasang, dan Menyetel Roda

20

OTO.KR05.001.01

Menguji, Memelihara/Servis dan Mengganti Baterai

21

OTO.KR05.006.01

Memperbaiki Sistem Starter dan Pengisian

22

OTO.KR05.007.01

Memasang, Menguji dan Memperbaiki Sistem Penerangan dan Wiring

23

OTO.KR05.011.01

Memperbaiki Sistem Pengapian

24

OTO.KR05.012.01

Memelihara/Servis dan Memperbaiki Engine Manajemen Sistem

6 Klaster 6
Jenis kemasan : KKNI / OKUPASI NASIONAL / KLASTER / UNIT
Klaster Pemeliharaan Sistem Elektrikal (Kelistrikan Body) 
Rincian Unit Kompeten:


NO.

KODE UNIT

JUDUL UNIT

  1.  

 

OTO.KR05.002.01

Melakukan Perbaikan Ringan pada  Rangkaian/Sistem Kelistrikan

  1.  

OTO.KR05.007.01

Memasang, Menguji dan Memperbaiki Sistem Penerangan dan Wiring

  1.  

OTO.KR05.008.01

Memasang, Menguji dan Memperbaiki Sistem Pengaman Kelistrikan dan Komponennya

  1.  

OTO.KR05.009.01

Memasang Perlengkapan Kelistrikan Tambahan  (Accessories)

Klaster 7
Jenis kemasan : KKNI / OKUPASI NASIONAL / KLASTER / UNIT
Klaster Pemeliharaan Ac Pada Kendaraan
Rincian Unit Kompeten:


NO.

KODE UNIT

JUDUL UNIT

01

OTO.KR05.016.01

Memasang Sistem A/C (Air Conditioner)

02

OTO.KR05.017.01

Overhaul Komponen Sistem A/C (Air Conditioner)

03

OTO.KR05.018.01

Memperbaiki/Retrofit Sistem A/C (Air Conditioner)

04

OTO.KR05.019.01

Memelihara/Servis Sistem A/C (Air Conditioner



Ketua LSP

Ketua LSP
RYKHA AVADIAN WAHYUDI, S.T

Artikel Terpopuler

Link Terkait